SMP Negeri 2 Sukorejo Kabupaten Pasuruan merupakan lembaga pendidikan tingkat Sekolah Menengah Pertama di wilayah Sukorejo. SMP Negeri 2 Sukorejo terletak di Dusun Godong, Desa Sebandung Kecamatan Sukorejo Kabupaten Pasuruan.
VISI SEKOLAH
“Mewujudkan siswa yang Ber-BUKIT dan MASLAHAT (Berbudaya lingkungan, Berbudi pekerti luhur, Unggul prestasi belajar, Kreatif Inovatif, Iman dan Taqwa serta Terampil dan Maslahat.)
MISI SEKOLAH
Sebagai arah untuk mewujudkan visi, maka SMP Negeri 2 Sukorejo menetapkan misi sebagai berikut:
1. Menumbuhkan budaya melestarikan fungsi lingkungan
2. Menumbukan budaya untuk mencegah terhadap kerusakan lingkungan
3. Menumbuhkan budaya untuk menghindari terjadinya pencemaran lingkungan
4. Membimbing dan mengarahkan siswa mengerti serta memahami nilai-nilai budaya bangsa
(budi pekerti).
5. Menumbuhkan dan membimbing siswa berkembang secara optimal dalam penerapan
ilmu pengetahuan
Berlangganan Artikel
Tidak ada komentar:
Posting Komentar